Konstanta Pada C++
Konstanta pada C++ menggunakan syntax “#Define” dan “const”.Konstanta
ini hampir sama dengan variable,bedanya jika variable nilainya bisa
dirubah,sedangkan pada konstanta nilainya tidak bisa dirubah.
· Contoh
Program
1.
Berikut merupakan contoh program konstanta yang
memakai syntax Define
#include <iostream>
using namespace std;
#define panjang 5
#define lebar 4
int main ()
{
int luas;
luas = panjang * lebar;
cout<<"luas persegi panjang adalah=
"<<luas;
return 0;
}
2.
Berikut merupakan contoh program yang
menggunakan syntax const
#include <iostream>
using namespace std;
int main ()
{
const int panjang = 5;
const int lebar = 4;
int luas;
luas = panjang * lebar;
cout<<"luas persegi panjang adalah=
"<<luas;
return 0;
}
Pada scipt diatas akan menampilkan output yaitu”20”
Jika kita menggunakan variable untuk mengganti nilai Panjang
maka yang terjadi adalah error.
0 Response to "Konstanta Pada C++"
Post a Comment