-->

Operator Conditional Pada C++

·       Operator  Conditional
Hasil gambar untuk operator kondisi
Operator  Conditional akan mengevaluasi a, menjadi memiliki “b” jika ekspresi yang mengevaluasi adalah benar(true) dan memiliki “c” jika ekspresi bernilai sebagai false.
Contoh program
#include <iostream>
using namespace std;
int main()
{
int a,b,c;
a = 8;
b = 3;
c = (a<b) ? a : b;
cout<<c<<endl;
return 0;

}

0 Response to "Operator Conditional Pada C++"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel